Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur

Dipos pada January 10, 2022

Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur

Anda sedang mencari inspirasi resep Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur adalah 2 porsi. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur memakai 17 jenis bahan dan 7 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Ini adalah potato schotel tanpa baking, karena kalo di baking nunggunya lama mom 🤭🤭 perut dah laper, jadi dibuat mushed Potato aja cuma kurang 1 aja sih mom... Keju🤤🤤🤤 walau tanpa keju masih enak kok. Mushed potatonya dibuat gak terlalu halus ya mom soalnya yang makan bayi gede 🤭 Mau coba? Simple banget mom.. pake bumbu yang ada di rumah aja yang penting komplit gizinya ♥️ #CookpadCommunity_yogyakarta #KopiJos #PejuangGoldenBatikApron #Minggu_ke7

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur:

  1. 5 bh kentang (disesuaikan ya mom, kentang saya kecil2)
  2. 250-300 ml susu cair uht
  3. 1/2 sdt garam
  4. 1/2 sdt kaldu jamur
  5. 1 siung bawang putih, cincang
  6. 1 sdm margarin/butter
  7. Toping:
  8. 1 bh wortel, potong dadu
  9. 5-7 bh buncis potong kecil
  10. 50 gr dada ayam, cincang
  11. 1 bh sosis, potong
  12. 5 sdm susu cair
  13. 1 sdt tepung maizena + campur 3sdm susu cair
  14. 1 siung bawang putih, cincang
  15. 1 sdm margarin
  16. secukupnya Garam
  17. secukupnya Kaldu jamur

Langkah-langkah untuk membuat Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur

1
Rebus/ Kukus kentang sampai lunak. Haluskan (bisa dengan ulekan, garpu/ food processor). Sisihkan
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 1
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 1
2
Tumis bawang putih sampai harum, jangan sampai terlalu coklat ya mom, tambahkan susu cair. Beri garam dan kaldu. Koreksi rasa, masukan kentang yang sudah dihaluskan.
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 2
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 2
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 2
3
Aduk sampai kentang dan susu menjadi adonan yang cukup padat. Boleh tambah keju parut nih mom... 🤤 Kemudian sisihkan
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 3
4
Toping: tumis bawang putih dengan margarin/butter, masukan ayam cincang, aduk2 sampai berubah warna, kemudian tambahkan sosis.
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 4
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 4
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 4
5
Masukan wortel, buncis, beri garam, kaldu jamur secukupnya. Tambahkan sedikit susu cair.
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 5
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 5
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 5
6
Tambahkan campuran tepung maizena yang dicampur susu cair. Masak sampai mengental. Angkat.
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 6
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 6
7
Sajikan dengan mushed potato
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 7
Mushed Potato dengan toping ayam sosis sayur - Step 7

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

724.Cap Cay Kuah (Seafood)

724.Cap Cay Kuah (Seafood)

Alhamdulilah kalau lagi masak sayur ini..selalu habis....tak tersisa.pa lg ada acar manis segernya..... Dan sy selalu menikmati tanpa nasi...enak.dan nagih .. Karena adanya bahan seafood...jd di buatlah versi yg seafood...tapi tanpa cumi ( soalnya pas gak dpt krna kesiangan ke pasarnya...) Wes gak opo to...inipun sdh mewakili variant seafood nya ....😄 MarKiCob (mari kita coba ya ...😅) Kreasi pawonku M. 6_GBA'22 #PejuangGoldenBatikApron. #CookpadCommunity_Bekasi #CookpadCommunity_Id #CookpadCommunity #OlahanSayur_CapCay Bismilah,..

Sup sayur asin jamur kuping kincam, baso lotus Vegan

Sup sayur asin jamur kuping kincam, baso lotus Vegan

Resep yg satu ini bisa menjadi alternative menu sup sehari2. Baso nya dari resep baso lotus kemarin. Yuk di coba 😃

1 org
30 menit
Capcai kuah kental

Capcai kuah kental

Inkenu makan malam saya cooksnap Mba @DianaN_17 yuk mari kita lihat cara membuatnya #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeda2_DianaN #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_bogor

Cap Cay Kuah Kental

Cap Cay Kuah Kental

Masak menu sayuran yang endheus cooksnal dari resep mbak Diana @DianaN_17 Siapa yang ga pernah masak cap cay buk ibuk?smua udh pada jago ya, nah ini capcay versi berkuah kental dan rasanya enak ala chinese resto gitu Langsung ke resep di bawah ya 👇 #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookmemberGenkPeDa2_DianaN #Cookpadcommunity_bali **semua tanpa foto karena foto keapus dari hp 🥺🥺

Rice Bowl Tongkol Tauge

Rice Bowl Tongkol Tauge

Terinspirasi dengan melihat banyak menu kekinian yang ditampilakan di sosmed, tentu kita gak mau kalah... saat suami dan putera tercinta lama pulang (alasan hujan), saya dan putri tercinta membuat mangkok² nasi, mempostingnya yang membuat keluarga tiba² cepat pada pulang. Masalah di tampilan saja... kalau soal rasa sama saja dengan disajikan di piring lebar. Hehe #ikantongkol #makareltuna #makarel #mangkoknasi #ricebowl #reisschale #pejuanggoldenbatikapron

1 porsi
3 menit
Sayur Lodeh Terong Bulat & Tempe

Sayur Lodeh Terong Bulat & Tempe

Lodeh terong ini selain tempe menjos enak juga dicampur sama ikan bader. #PejuangGoldenBatikApron #week5

#6.GBA. Tumis Buncis Jamur Tiram

#6.GBA. Tumis Buncis Jamur Tiram

Masak menu simple yang ga pake repot di akhir minggu jadi kegiatan yang menyenangkan. Selain lebih hemat, tentunya juga lebih sehat ya bund😉 Source 👉 galuhkts #PejuangGoldenBatikApron

30 menit
Tumis Sawi Putih dan Tahu

Tumis Sawi Putih dan Tahu

Selain dibikin buat temen mie instan, sayuran ini selalu enak kalo jadi tumisan. 😋 Tapi herannya pas hamil kakak Fatih dulu, dia adalah makanan yg pantang untuk dimakan, karena bisa bikin 2M. Aneh banget kan ya? padahal enak 🤣 Mungkin karena banyak gasnya kalo kata mbah google mah. Yaudah daripada berlama lama mending langsung eksekusi aja yuk 🤭 #Cookpadcommunity_semarang #Semangcookhokyahokye #PejuangGoldenBatikApron minggu ke 7 #IdeMasak

Tumis daun singkong dan pepaya (booster ASI)

Tumis daun singkong dan pepaya (booster ASI)

Yippii.. #PejuangGoldenBatikAppron Minggu ke-5 Ini tumisan sayur enaakk bgt, gurih dan juga bisa bikin asi banjir. Cara buat nya gampang banget.. Yuks ikutin langkah nya..

Bakwan sayur

Bakwan sayur

Ngemil lagi... Bahan2nya sedikit aja jadi banyak😋

4 orang
2menit
Tumis Kol

Tumis Kol

3 orang
15 menit
Salad Sayur Simple

Salad Sayur Simple

Assalamualaikum yeorobun aku mau bagiin resep lagi nih yuk cek resepnya jangan lupa like and recook ya #PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron #MasakSimple #CookpadCommunitySurabaya #PekanPosbar

1 Orang
7 Menit
Stick Kentang Telor Wortel Keju

Stick Kentang Telor Wortel Keju

Beberapa hari lalu ikut acara parenting via zoom di sekolahnya anak sulung yang mengundang dokter ahli gizi membahas tentang "Asupan Gizi Seimbang untuk Tumbuh Kembang Anak" Oleh pak dokter diingatkan, untuk anak yang perlu dinaikkan berat badan dan tinggi badan, sebaiknya diperbanyak karbo, protein, lemak dan sayur yang ditumis, bukan sayur yang dibuat sup Karena sayur yang ditumis ini bisa menggunakan butter atau margarin atau mentega atau minyak kulit ayam/brutu, sehingga kandungan lemaknya lebih tinggi dibandingkan sayur yang dibuat sup Baiklah, akhirnya mengikuti acuan dari pak dokter, terciptalah otak atik resep stick kentang ini😁 Jadi stick kentang ini dibuat khusus untuk anak-anak yang perlu dinaikkan berat dan tinggi badannya, karena di dalam adonan camilan stick ini tinggi karbo, protein dan tinggi lemak Ada karbo dari kentang dan maizena, ada protein dari telor, ada lemak dari keju, tak lupa ada serat dari wortel dan daun bawang, spesial buat anak yang tak terlalu doyan sayur mayur, si sayur disembunyikan di dalam adonan, yess😉 Ssstttt....Insya Allah resep ini Gluten Free karena tidak menggunakan tepung terigu😎 Selamat mencoba👍 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #GoldenBatikApronMinggu5 #GBAMinggu5

4-5 orang
1 jam 30 menit
Egg Roll Tahu Wortel Jamur Tiram

Egg Roll Tahu Wortel Jamur Tiram

Met malam semuanya minggu ini Pokcoy bertema berbahan tahu digulung,dikukus atau digoreng kebetulan mbak @Rachma_idho nantangin coboy buat berkreasi membuat egg roll tahu. Dan kali ini aq tambahin dengan pelengkap sayuran wortel dan jamur tiram jadi menu komplit buat cemilan si nak gadis kecil☺️dengan tambahan jamur ada rasa kres..di setiap gigitan jadi makin lezat dan lengkap akan setiap nutrisinya buat masa pertumbuhan nak gadis yg kadang pemilih sayuran😅 Sc. @Rachma_idho #CoboyPokcoy_MealPrepRachma #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi2 #CookpadCommunity_Surabaya #Coboy_MakeMeHappy

Tumis Kangkung Saus Tiram

Tumis Kangkung Saus Tiram

#RamadanCamp_misi2 #PejuangGoldenBatikApron

Gado2 Bumbu Pecel

Gado2 Bumbu Pecel

Minggu ke - 6 (GBA) Selasa, 8 Maret 2022 Malas buat bumbu gado2 adanya bumbu pecel instant, bisalah dibuat gado2 sih cm tambahan bahan dikit ini dan itu. Sayuran gado2 dicuci bersih direbus sebentar saja jadi tetep higienis dan sehat. #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity #cookpadcommunity_bandung #cocomba #cookpadcommunityBandung #Authorsbandunghebring #cookpadcommunity_id #cookpad_id

Capcay goreng ala Mamaci

Capcay goreng ala Mamaci

Masak sesuai stok kulkas sja nihh...😄 Sekalian stor resep...😁 #PejuangGoldenBatikApron

2-3 orang
30menit