Orak Arik Telur Buncis

Dipos pada January 2, 2022

Orak Arik Telur Buncis

Anda sedang mencari inspirasi resep Orak Arik Telur Buncis yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Orak Arik Telur Buncis yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Orak Arik Telur Buncis, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Orak Arik Telur Buncis enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Orak Arik Telur Buncis sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Orak Arik Telur Buncis memakai 11 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Bikin yg simple2 dan murah2 pake minyak dikiit aja supaya hemat hehe.. lumayan untuk teman makan di tanggal tua enak murah meriah 🤭 #PejuangGoldenBatikApron

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Orak Arik Telur Buncis:

  1. 4 bh telur
  2. 6 bh bawang merah
  3. 3 bh bawang putih
  4. 3 bh cabe merah
  5. 2 bh cabe rawit
  6. 1 ons buncis
  7. 2 sdm saus tiram
  8. 2 sdm kecap ikan
  9. 2 sdm margarin (utk orak arik telur)
  10. Secukupnya minyak (utk menumis)
  11. Secukupnya garam, penyedap

Langkah-langkah untuk membuat Orak Arik Telur Buncis

1
Kocok lepas telur dalam wadah, beri sedikit garam
Orak Arik Telur Buncis - Step 1
Orak Arik Telur Buncis - Step 1
2
Panaskan margarin ke dalam wajan, lalu tuang telur, tunggu hingga pinggiran telur sedikit matang, lalu orak arik hingga matang, angkat dan pisahkan dalam wadah
Orak Arik Telur Buncis - Step 2
Orak Arik Telur Buncis - Step 2
Orak Arik Telur Buncis - Step 2
3
Potong2 bawang dan cabe, tumis hingga harum
Orak Arik Telur Buncis - Step 3
Orak Arik Telur Buncis - Step 3
4
Masukkan buncis yg sudah di potong2, tumis hingga buncis terlihat "lemas", kemudian masukkan orak arik telur tadi, beri garam, penyedap, saus tiram, kecap ikan, aduk hingga rata
Orak Arik Telur Buncis - Step 4
Orak Arik Telur Buncis - Step 4
Orak Arik Telur Buncis - Step 4
5
Bila rasa sudah pas, angkat dan sajikan dengan nasi
Orak Arik Telur Buncis - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tofu Spinach Ball - MPASI 9+

Tofu Spinach Ball - MPASI 9+

2x makan
30 menit
Salad Hokben

Salad Hokben

#PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_solo

Sop sayur gampang

Sop sayur gampang

Nama akun youtube : Rozalina

6 porsi
15 menit
Sayur Krecek + tahu + tempe simpel

Sayur Krecek + tahu + tempe simpel

Tiba2 kemarin paksuami kepengen sayur krecek pakai tahu goreng dan tempe. Request dong minta dimasakin.. Sorenya pun paksu semangat belanja, di eksekusinya siang ini 😅😁

4 orang
45 menit
Dadar Pare anti pahit

Dadar Pare anti pahit

Gak semua orang suka pare karena rasanya yang pahit. Tapi dengan cara satu ini bisa menghilangkan rasa pahitnya. Source : @MelianaChristanty

MPASI 8 Tuna Terong Tomat 3T

MPASI 8 Tuna Terong Tomat 3T

Mulai bingung cari judul masakan haha

3 Porsi
45 Menit
Smoothies Tomat Apel Wortel Seledri

Smoothies Tomat Apel Wortel Seledri

Smoothies lagii… Jalan ninja untuk dapat asupan sayur dan buah dengan cara yang mudah 🍎🥕🍅 Bismillah, semoga selalu sehat ❤️ #PejuangGoldenBatikApron #Cookpadcommunity_Kalbar #PekanSehat #Smoothies #Week5 #IdeMasak

Sayur Genjer ala desa

Sayur Genjer ala desa

Lagi pengen aja...

1 orang
10 menit
5. Cah Sawi dengan Telur

5. Cah Sawi dengan Telur

#pejuanggoldenbatikapron #goldenbatikapron

5. Capcay Sayur Bakso

5. Capcay Sayur Bakso

Inspiration dari Mbak Sella. Tapi saya sesuaikan dengan bahan yg ada dikulkas aja, Jadi menu yang praktis, enak dan sehat. Source : @pre_sella #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Sumut #PekanPosbar #Horas_SasagunPresella

Kentang Wortel Isian Pastel / Risol

Kentang Wortel Isian Pastel / Risol

Isian sayur untuk pastel atau wortel.. #PekanPosbar #GlutenFree #CookpadCommunity_Tangerang #PejuangGoldenBatikApron #GBAPekan5

1 piring
20 menit
Tahu Kacang Panjang Saus Tiram

Tahu Kacang Panjang Saus Tiram

Menu sederhana tapi endeus untuk teman nasi hangat 😊. Happy cooking... #IdeMasak #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bekasi

4 orang
45 menit
Lodeh wortel buncis

Lodeh wortel buncis

#PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya#ResepAlaYurie #IdeMasak

Sawi Telur Kukus

Sawi Telur Kukus

Bismillaah Lihat resep ini di IG @hungryfever, sausnya hanya pakai kecap manis, kecap asin dan minyak zaitun, tapi saya bikin ditambahkan sedikit air, agar kuahnya tidak terlalu kental, ini enak, sehat, minyak hanya untuk olesan wadah aja, lumayan yaa irit minyak dari satu macam masakan 😄. Jadi rasa sawi telur kukusnya ini plain, dapat rasanya dari kuah kecap, misal mau ditambah garam, merica di sawi telur sebelum di kukus juga bisa ya.. Selamat mencoba.. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bandung #Cocomba #Minggu6

Tumis Labu Siam Tempe

Tumis Labu Siam Tempe

Bismillah.. Olahan labu siam ini terbilang gampang, rasanya enak banget dimakan dengan nasi hangat, ikan asin dan sambal🤤🤤 #PejuangGoldenBatikApron

Sop Sayuran Simple

Sop Sayuran Simple

Sop sayuran segerrr, cocok buat buka puasa #PejuangGoldenBatikApron

Capcai Kuah Kental

Capcai Kuah Kental

Assalamu'alaikum... Izin meramaikan arisan #GenkPejuangDapur #cookmembergenkpeda2_dianan sekalian untuk #PejuangGoldenBatikApron Maafkan fotonya benar benar seadanya saja ya... Karena tadi ada orang bekerja dan sisanya keburu dibawa kakak ke rumahnya🤭 Source : @DianaN_17

Sup Sop Ceker Ayam ala Pak Min dengan Sayuran

Sup Sop Ceker Ayam ala Pak Min dengan Sayuran

Badan greges, tenggorokan dan hidung rasanya gak karuan. Lsg kepikiran masak sop ayam. Tp di kang sayur cm sisa ceker, udahlah gpp. Ini dimodif pake sayuran pisah biar makin seger ya. #PejuangGoldenBatikApron

Tumis Kangkung Terasi Pedas

Tumis Kangkung Terasi Pedas

Kembali Repost Cooksnap Arisan teh @AmbarShaf ... Katanya kalo makan kangkung itu bikin ngantuk ??? Klo saya mah makan kangkung itu bikin gak bisa berhenti hahahhaha Apalagi di tambah ikan asin atau goreng tempe.. udah dehhh... Seperti biasa bikin setengah porsi dari resep awal.... Sesuai jumlah personil di rumah aja... #CookpadCommunity_Bandung #CookpadCommunity #Cookpad_id #PejuangGoldenBatikApron #BandungArisanCooksnap5_ambarshaf #TumisKangkungTerasiPedas #TumisKangkung #ResepFey_pawonmungil #Fey_pawonmungil #BandungCooksnap5_Ambarshaf