Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel

Dipos pada January 8, 2022

Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel

Anda sedang mencari inspirasi resep Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel memakai 15 jenis bahan dan 4 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Masih edisi 7 Days masak sayur challenge. Day 6: masak 2 jenis sayur. Kali ini saya padukan wortel dan oyong. Sekalian untuk posbar #Kopijos_GlutenFree. Menu 4 bintang dalam 1 mangkuk, disantap malam2 bersama orang terkasih. MasyaAllah, maka nikmat Allah manalagi yang engkau dustakan. ❤️❤️❤️ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Yogyakarta #memasakdengancinta #masakituibadah

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel:

  1. 1 keping bihun
  2. 1/4 kg ayam
  3. 1 buah wortel (potong)
  4. 1 buah gambas/oyong (potong)
  5. 1 batang daun bawang (iris)
  6. 1 batang seledri (iris)
  7. 1 buah tomat (iris)
  8. secukupnya Gula, garam dan kaldu bubuk
  9. Secukupnya air
  10. 2 lembar daun salam untuk merebus ayam
  11. Bawang goreng untuk taburan
  12. Bumbu halus:
  13. 3 siung bawang putih
  14. 1/4 sdt lada bubuk
  15. 1/8 buah pala atau 1/4 sdt pala bubuk

Langkah-langkah untuk membuat Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel

1
Siapkan bahan-bahan. Awali dengan membaca basmalah, sholawat dan berdoa. Rebus ayam dengan 2 lembar daun salam selama 5 menit. Tiriskan. Bilas dengan air. Rendam bihun dalam air panas. Tiriskan.
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 1
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 1
2
Didihkan kembali air. Tumis bumbu halus sampai harum, tuang ke dalam air. Masukkan ayam, irisan daun bawang bagian putih dan wortel. Masak sampai ayam dan wortel setengah empuk.
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 2
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 2
3
Bumbui dengan garam dan gula. Masukkan potongan oyong. Masak sampai semua sayuran matang. Masukkan bihun, aduk rata. Koreksi rasa. Bisa ditambahkan kaldu bubuk. Masukkan irisan daun bawang hijau, tomat dan seledri. Aduk rata. Matikan api.
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 3
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 3
4
Sajikan dengan senyum, cinta dan doa. ❤️❤️❤️
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 4
Sup Bihun, Oyong, Ayam Dan wortel - Step 4

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sambal terong kemangi

Sambal terong kemangi

2 orang
5 menit
Tumis Daun Singkong

Tumis Daun Singkong

#PejuangGoldenBatikApron

Pastel Sayur Renyah dan Gurih

Pastel Sayur Renyah dan Gurih

Haloo bunda2….. kali ini aku bikin pastel isi sayur yang renyah tahan lama dan rasanya gurih bikin nagih😍 membuat pastel butuh kesabaran yaa agar hasilnya bagus🥐 yuk intip aja resepnyaa happy cooking🫕

-+ 60 biji
2jam
Capcay

Capcay

Source : mbak @nursabatiana Satu-satunya favorit anakku kalau makan sayur di capcay. Sayurannya bisa beragam. Plus protein hewani nyaa membuat masakan ini lengkap. Terimakasih mbak Nur sharing ilmunya tentang Food Preparation di acara Bromo kemarin. Berguna banget buat aku yang memang cuma seminggu sekali belanja ke pasar. Sebagai apresiasi aku cooksnap Capcay nya mbak.. aku tambahkan cabe supaya semangat makannyaa.. 😍😍 #BromoColam #BromoWithNurSabatiana #Bromo_FoodPreparation #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron

30 menit
Tumis kacang panjang simple

Tumis kacang panjang simple

Menu masakan berupa tumisan menjadi favorit karena simple, dan cepat mengolahnya. Bumbu-bumbupun cukup diiris saja, sehingga menjadi pilihan menu di hari yang sibuk. #Bumbu Iris #Resep harian keluarga

5 orang
30 menit
Menu Hemat Minyak: Telur Kukus Sawi Hijau

Menu Hemat Minyak: Telur Kukus Sawi Hijau

Salah satu cara menghemat minyak adalah memasak dengan cara mengukus. Telur yang biasanya digoreng, kali ini dikukus. Dan rasanya gak kalah enak loh. Penambahan pakcoy selain membuat tampilan telur ini menjadi cantik berlapis-lapis, juga menambah nutrisi. Source resep: @yuli_tiarni Yuuk cobain... #mbantuk_lauksayur #ideMasak #PejuangGoldenBatikApron pekan-8 #BandungCooksnap5_YuliTiarni #CookpadCommunity_Bandung

Bening KWK (Kelor Wortel Kencur)

Bening KWK (Kelor Wortel Kencur)

Bismillahirrahmanirrahim... Alhamdulillah, punya daun kelor pemberian seorang teman. Langsung dimasak sayur bening. Sweger sekali...

1 mangkok
20 menit
Kripik Bayam

Kripik Bayam

Meramaikan TIMLO POSBAR Keringan olahan makanan yang awet di simpan minggu ini sy setor keripik bayam. Keripik bayam favorit anak-anak, dibuat dengan adonan yang agak encer biar teksturnya ala-ala menu kids di salah satu resto berkonsep jepang. #Timlo_AwetKering #RamadanCamp #KeringKentangKacang #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Solo

1 toples
30 menit
Sup Sop Ceker Ayam ala Pak Min dengan Sayuran

Sup Sop Ceker Ayam ala Pak Min dengan Sayuran

Badan greges, tenggorokan dan hidung rasanya gak karuan. Lsg kepikiran masak sop ayam. Tp di kang sayur cm sisa ceker, udahlah gpp. Ini dimodif pake sayuran pisah biar makin seger ya. #PejuangGoldenBatikApron

359. Tumis Tempe Terong

359. Tumis Tempe Terong

Minggu ini CoDe Pesiar ten Yogya 😊 kota penuh makna🥰 banyak sekali kuliner yang melegenda, menginspirasi dan ngangeni dr kota yogya misal gudeg, bakpia, angkringan, kopi dll 😇🤗 Tapi kali ini saya cooksnap resep masakan rumahan ala mb @shanti_dewi yg super simple & cocok bgt dilidah saya. Matursuwun resepnya nggih mb😊🙏 #CookpadCommunity_Depok #CoDePesiar_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron

Sayur Daun kelor, Pucuk Labu dan Waluh Bening

Sayur Daun kelor, Pucuk Labu dan Waluh Bening

8.3.2022 #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke6

Lodeh manisa/labu siam

Lodeh manisa/labu siam

Lodeh salah satu makanan favorit anak wedok☺️krena bnyak sayur yg bisa dbuat lodeh,jd bocahnya gak bosen.... #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #ResepAlaYurie #MasakanRumah

Sayur Daun Singkong Teri

Sayur Daun Singkong Teri

Sayur favorit masa kecil nih, daun singkong. Ibuku dulu sering masak daun singkong karena punya kebunnya di belakang rumah. Kalau uang belanja sudah menipis, daun singkong solusinya, gratis 😄 Biasanya daun singkong kumasak kuah kuning bersantan, pakai ebi, kali ini aku coba pakai resepnya Mbak @AmbarShaf yang bersantan juga, tapi tidak pakai kunyit, dan pakai teri bukan ebi. Enak! Yuuk cobain... #BandungArisanCooksnap5_ambarshaf #BandungCooksnap5_ambarshaf #CookpadCommunity_Bandung #mbantuk_lauksayur

Tumis Kangkung Terasi Sosis

Tumis Kangkung Terasi Sosis

Menu yg selalu ngabisin nasi, terbukti sedep! 🤤 #PejuangGoldenBatikApron #Semangcook_ArisanMaret #Semangcook_SegarnyaBerbuka #SemangcookHokyaHokye #CookpadCommunity_Semarang

Egg Roll Tahu Bayam Nori

Egg Roll Tahu Bayam Nori

Menjawab misi RamadanCamp ke 2 🤠🥳Tebak-tebakan dari clue nya : bahannya tahu, digulung, bisa dinikmati kukus atau goreng?....ya egg roll (rolade) tahu dong yes 😁 Kebetulan juga Cocomtang event mingguannya Plesiran ke Kalteng nih, intip resepnya mbak @AiRachman..makasih ya mbak 🙏😊 Egg roll nya sy tambahkan bayam dan lembaran nori di dalamnya, full tahu 👌😊 #RamadanCamp_Misi2 #CookpadCommunity_Tangerang #CookiesPlesiran_Kalteng #PejuangGoldenBatikApron #Eggrolltofu #Posbar #HuntersInAction

3 roll
60 menit
#20 Tumis Buncis Tahu Mudah

#20 Tumis Buncis Tahu Mudah

⚠️ Kenapa di foto keliatan saya campur-campur semua bahan di satu pan? Ini karena kalau mau ke dapur saya harus turun 2 lantai, jadi ribet kalau bawa banyak piring atau talenan buat pisahin bahan. Jadi saya cemplungin semua di pan. ⚠️ Ini cocok kalo lagi buru-buru dan minim peralatan (lebih tepatnya males banyak cucian) cocok buat anak kos =) Ini saya bagikan pengalaman saya masak ini dengan takaran bahan seadanya yang saya punya, silakan dimodifikasi atau disesuaikan sesuai keinginan masing-masing

3 porsi
30 menit
Salad Thailand

Salad Thailand

Berawal dari juragan yg rikues menu Thailand,,,,,, coba mencoba dan Alhamdulillah,,,, katanyaa rasa tak kalah sama yg asli , yg mereka pernah makan di sana,,,,,,

4-5porsi
kurleb 45mnit
Terong ungu Tumis Ayam cincang

Terong ungu Tumis Ayam cincang

Liat terong ungu cakep cakep di warung jd timbul ide ditumis pake ayam cincang yg msih sisa sedikit di kulkas.., hmmmm yummmy in my tummy🤤 😍makan sendiri klo masakan yg begini niyh puass.. suami n anak2 ga doyan pedes2 soale 🤭 #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Bogor

Sop Sayuran Sosis

Sop Sayuran Sosis

Bismillah...menu sop ini selalu jadi andalan menu sehari hari tinggal di Kreasi sayuran dan isiannya Alhamdulillah Sop cocok jadi menu makan siang dengan lauk apa saja #PejuangGoldenBatikApron

Tumis kangkung Ebi

Tumis kangkung Ebi

Kangkung adalah sayur andalan saat bingung mau masak apa 🤣 Yukss capcus kita masak nih si ijo² yang katanya kalo makan ini bisa bikin ngantuk 🥱

3 orang
45 menit