Gado-gado

Dipos pada January 8, 2022

Gado-gado

Anda sedang mencari inspirasi resep Gado-gado yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Gado-gado yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Gado-gado, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Gado-gado enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Gado-gado sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Gado-gado memakai 23 jenis bahan dan 21 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Menu masakan favorit keluarga 😍✨ Siapa nih yang juga suka atau hobi makan gado-gado? 🤩 Selain rasanya yang yummy, gado-gado juga bergizi dan menyehatkan. Dalam penyajiannya, gado-gado sering disajikan bersama sambal kacang dan juga dilengkapi dengan telur rebus. Gado-gado bisa dinikmati bersama nasi atau dimakan tanpa nasi. Nah, penasaran seperti apa cara membuatnya? Yuk kita simak resepnya sebagai berikut! 🥰 #foodstory #resepfoodstory #tellitwithfood #cookingwithlove #gadogado #resepgadogado #caramembuatgadogado #healthyfood #cookpad #IdeMasak

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Gado-gado:

  1. secukupnya buncis
  2. secukupnya wortel
  3. secukupnya kecambah
  4. secukupnya tahu putih
  5. secukupnya kobis
  6. 2 butir telur ayam
  7. 1 siung bawang merah
  8. 2 buah cabai rawit
  9. 1 buah mentimun
  10. bahan membuat sambal kacang
  11. 1 siung bawang putih
  12. 2 buah cabai merah besar
  13. 1 buah santan instan cair
  14. 1 lembar daun jeruk
  15. 2 cm kencur
  16. 1 buah sereh
  17. 2 biji asam jawa
  18. secukupnya garam
  19. secukupnya moto
  20. secukupnya gula pasir
  21. 1 buah gula jawa
  22. secukupnya kecap
  23. 2 genggam kacang tanah

Langkah-langkah untuk membuat Gado-gado

1
Didihkan air untuk merebus sayuran. Tambahkan sedikit garam agar warna sayuran bagus.
2
Rebus buncis terlebih dahulu, setelah matang, angkat dan tiriskan.
3
Kemudian, rebus wortel lalu kecambah. Langkahnya sama seperti merebus buncis.
4
Untuk mentimun dan kobis tidak direbus, cukup diiris-iris sesuai selera.
5
Untuk telur direbus secara terpisah di wadah yang lain. Jika sudah matang, kupas telur dan bagi telur menjadi dua bagian.
6
Selanjutnya, potong bawang merah dan cabai rawit. Ini nanti sebagai pelengkap di sajian gado-gadonya.
7
Untuk tahu putih dicuci bersih, kemudian potong dadu dan goreng hingga setengah garing.
8
Langkah berikutnya adalah membuat sambal kacang.
9
Caranya, goreng kacang tanah hingga matang. Hati-hati jangan sampai gosong.
10
Goreng bawang putih dan cabai merah besar.
11
Uleg bawang putih dan cabai merah besar yang telah digoreng, kencur, dan asam jawa hingga halus.
12
Tambahkan kacang tanah yang telah digoreng dan uleg hingga cukup halus.
13
Lalu, tambahkan gula jawa, uleg kembali hingga halus.
14
Campur bumbu yang telah dihaluskan dengan santan.
15
Masak di atas api sedang sambil diaduk-aduk.
16
Tambahkan daun jeruk, sereh, garam, moto, dan gula pasir.
17
Jika sudah mendidih, tambahkan kecap dan koreksi rasa.
18
Masak hingga sambal kacang benar-benar matang.
19
Sambal kacang siap disajikan bersama sayuran dan telur.
Gado-gado - Step 19
Gado-gado - Step 19
Gado-gado - Step 19
20
Untuk isian gado-gado juga bisa ditambahkan kentang rebus.
21
Dalam penyajiannya, juga bisa dilengkapi dengan kerupuk bulat kecil-kecil.

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sayur pepaya muda

Sayur pepaya muda

#PejuangGoldenBatikApron# Minggu ke 7 Ini sebetulnya sayur ndeso 😋 kebetulan di tukang sayur ada pepaya muda yg sudah di serut tipis. Jadi ingat jaman dulu , ibu suka masak pepaya muda seperti ini. Berbekal citarasa nostalgia … dicobalah masakan ndeso ini. Kebetulan ada pete , lengkap sudahlah bahan2nya. Semoga berhasil … mari dicoba 😋

Nasi Bayam Gurih

Nasi Bayam Gurih

#PejuangGoldenBatikApron Cara supaya anak mau makan sayur. Nasi gurih bayam salah satunya. Gurih seperti nasi uduk tapi warnanya saja hijau. Rasanya enak. Buatnya mudah. Silahkan dicoba bun. Foto diatas itu waktu saya ada orderan buat bento anak ulang tahun. Nasi gurih bayam, irisan telor dan nugget ayam.

Sayur Lombok Wonogiri

Sayur Lombok Wonogiri

#PejuangGoldenBatikApron Selamat malam teman-teman semuanya 🤩 Mudah2an sehat2 selalu ya, mumpung punya stock rambak jangan (sayur) khas Wonogiri jadi hari ini aku masak Jangan Lombok alias Sayur Cabai.

8 porsi
1 jam
Tumis wortel kol simpel

Tumis wortel kol simpel

Dalam rangka ttp mau konsisten makan sayur tapi stok sayur di kulkas menipis cuma punya wortel, kol, dan jamur kuping (ini sih bukan sayur ya😅), jadilah buat ini aja. Simpel, enak, sehat dan terpenting tetap makan sayur😉

3-4 orang
30 menit
Buncis masak kecap

Buncis masak kecap

Menu buncis yg biasa ada d dlm besek,biasanya di temani putren/bakso/rempela/ati, kali ini buncis nya lonely mom, gk ada temenya😀

Egg Roll Tahu Daun Kelor / Rolade Tahu

Egg Roll Tahu Daun Kelor / Rolade Tahu

Lanjut ke #RamadanCamp_Misi2 Aku terbuat dari tahu, yg digulung bisa dikukus atau digoreng - jawaban : Egg Roll Tahu / Rolade Tahu. Untuk eggroll tahu ini sy tambahkan daun kelor sebagai pelengkap. Sudah tau dong ya manfaat daun kelor si superfood ini 😉 Egg roll tahu daun kelor ini bisa utk menyiasati bagi yg tdk doyan sayur, dijamin lahappp klo dijadikan nenu seperti ini. TIPS : egg roll lebih bisa disimpan dalam kulkas untuk stok. Sebelum menggoreng, egg roll dalam kondisi benar-benar dingin atau masuk kulkas dulu. Hasilnya lebih padat dan kulit tidak lepas saat digoreng Selamat mencoba ❤️❤️ Resep dari mba @netnott284 , dg modifikasi sy tambahkan daun kelor #CookpadCommunity_Malang #PejuangGoldenBatikApron #Week7

Dimsum Jamur Sayur Gluten Free

Dimsum Jamur Sayur Gluten Free

Setelah bikin kulit dimsum gluten freenya, kini saatnya buat Dimsum Gluten Free. Resepnya masih pakai resepnya mba @alaNie0506 tapi takaran sy sesuaikan dengan banyaknya kulit dimsum yg berhasil dibuat. Saya buat isiannya kira2 1/3 dr resep aslinya dengan bbrp penyesuaian. Jadi sy tulis resepnya pun kira2 1/3 dr resep aslinya. #PekanPosbar #GlutenFree #CookpadCommunity_Bogor

Balado Terong dan Teri Jengki

Balado Terong dan Teri Jengki

Masakan yang cepat proses pembuatannya dan enak sekali di makan dengan nasi panas, pasti auto nambah ❤️

3 orang
45 menit
Cookies Daun Kelor Keju

Cookies Daun Kelor Keju

Assalamualaikum,wr.wb,,, Sobat Cookpaders,,, Alhamdulillah,,, Ikut meramaikan Mabar Maco (Masak Bareng Mamah Cookpad) dengan Tema Kreasi Masakan Kering Awet Dan Tahan Lama Spesial dari dapur Madura,saya ingin mengajak Sobat Cookpaders membuat kudapan Cookies Daun Kelor Keju Satu jenis sayuran ini,nilai gizinya sudah bisa mewakili berbagai jenis vitamin yang terkandung di sayuran yang lain Hasil Cookiesnya renyah,tidak berbau Daun Kelor,rasanya Gurih dari penyedap alami yaitu keju, bebas Perenyah,Pewarna,Perisa, Aman dikonsumsi segala usia Happy Baking,,, #CoboyMabarMaco_KreasiKeringan #Coboy_MasakAnekaKering #PejuangGoldenBatikApron #PekanPosbar #MakananKering #CookingCommunityClass_KringKring #BancakanCeria3C #SalamKompakSelalu #Coboy_MakeMeHappy #Cookpadcommunity_surabaya #Cookpadcommunity_madura #M6

Sawi Hijau Ayam Fillet

Sawi Hijau Ayam Fillet

Punya sisa sedikit ayam fillet n kbneran dapet panenan sayur sawi dari kebunnya temen..anak2 ku jg doyan klo sayur sawi dimasak kuah begini 🥰 #CookpadCommunity_Bogor #OlahanAyamRowoel #PejuangGoldenBatikApron

526) Kailan Jamur Merang

526) Kailan Jamur Merang

Ada sisa kailan sedikit, beli jamur merang aja buat dimasak bareng 😁. Saya memang penyuka jamur, segala jenis jamur yg bisa dimakan pastinya 🤭😂. Katanya sih, makan jamur rasanya seperti makan daging. Kalau saya sih lebih suka jamur daripada daging ya 😁. Walaupun ini ada sedikit rasa pahit dari si kailan tapi jadi enak dipaduin sama si jamur lho 👍😋. Ayo, dicobain ya 😉. (08/03/2022) #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Tangerang #Minggu-6/7-13Mar22

1-2 orang
12-15 menit
Carrot Cup Cake Gluten Free

Carrot Cup Cake Gluten Free

#CocomtangPost #CookpadCommunity_Tangerang #ResepGlutenFree_ClarissaKitchenTangerang #ResepGlutenFree #GlutenFree #cupcakeGlutenfree #CarrotCupcake #pekanposbar #Cookpadcommunity_Tangerang

Bakwan sayur minim tepung

Bakwan sayur minim tepung

#PejuangGoldenBatikApron #PekanKe_8 #CookpadCommunity_Jakarta Disaat minyak goreng langka dan mahal,lebih baik kl kepingin makan gorengan masak sendiri aja,lbh save 🌼

Gadon ayam sawi putih

Gadon ayam sawi putih

#PejuangGoldenBatikApron Masakan simple ada sayur didalamnya dan tidak pedas sehingga anak2pun bisa ikut menikmatinya

Mie Oseng Sawi Ala Anak Kos

Mie Oseng Sawi Ala Anak Kos

Modelnya kayak mie nyemek yang biasa ada di abang nasi goreng gituu, versi bikinan sendiri ala anak kos

2 orang
30 menit
Selada Air Goreng

Selada Air Goreng

Pertama kali nyoba ini di salah satu kedai gofood dan enak bangeeeet..sayangnya terlalu berminyak. Akhirnya coba bikin sendiri dengan versi lebih renyah dan gak kebanyakan minyak pastinya. Lebih tenang makannya..ya walau sama2 mengandung minyak sih 🤣 Btw ini aselik superduper simpel banget masaknya dan bikin nambah nasi teruuus. Bocah doyan banget 😻

08. CapCay Jamur Magicom

08. CapCay Jamur Magicom

Capcay ini tidak kental & sedikit berkuah. Makan sayur sehat menjaga kestabilan imun. Masak simple di magicom 😉! #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya #mgg8

1 org
20 menit
Bobor bayam tempe

Bobor bayam tempe

#IdeMasak

Egg Roll Tahu Wortel Jamur Tiram

Egg Roll Tahu Wortel Jamur Tiram

Met malam semuanya minggu ini Pokcoy bertema berbahan tahu digulung,dikukus atau digoreng kebetulan mbak @Rachma_idho nantangin coboy buat berkreasi membuat egg roll tahu. Dan kali ini aq tambahin dengan pelengkap sayuran wortel dan jamur tiram jadi menu komplit buat cemilan si nak gadis kecil☺️dengan tambahan jamur ada rasa kres..di setiap gigitan jadi makin lezat dan lengkap akan setiap nutrisinya buat masa pertumbuhan nak gadis yg kadang pemilih sayuran😅 Sc. @Rachma_idho #CoboyPokcoy_MealPrepRachma #PejuangGoldenBatikApron #RamadanCamp_Misi2 #CookpadCommunity_Surabaya #Coboy_MakeMeHappy

01. Sawi hijau tumis

01. Sawi hijau tumis

Halo.. Hari ini aku akan share menu masakan yang simpel dan gampang banget. Apapun yang kita sajikan dengan baik dan dari hati hasilnya akan lebih nikmat. Jangan lupa recook!!!

3-4 orang
25 menit