Brokoli Wortel Saus Telur Asin

Dipos pada February 1, 2022

Brokoli Wortel Saus Telur Asin

Anda sedang mencari inspirasi resep Brokoli Wortel Saus Telur Asin yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Brokoli Wortel Saus Telur Asin yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Brokoli Wortel Saus Telur Asin, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Brokoli Wortel Saus Telur Asin enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Brokoli Wortel Saus Telur Asin sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Brokoli Wortel Saus Telur Asin memakai 15 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Dalam rangka Posbar mengolah si Kribo, kira² enaknya dibuat apa yaa?🤔 Paling sering brokoli sy olah jadi menu sapo tahu, favoritnya keluarga dirumah dan capcay. Beberapa kali sy olah menjadi menu kentang panggang brokoli wortel atau sy buat makaroni brokoli keju. Pengen yg beda maka sy googling n pilihan pada menu Brokoli Wortel Saus Telur Asin. Resep sausnya terinspirasi dr channel You Tube, yg sy kombinasikan dg googling. Hasil sausnya yummy lho🤤, dijamin. Bumbunya sy beri daun kari hasil metik dari koleksi tanaman dirumah, senangnya klo masak hasil metik dr tanaman sdr😍 Berat awal brokoli 292 gr, tp sy hy gunakan 160 gr Brokoli. Batang brokoli biasanya sy buang, utk kali ini sy ikut olah dg mengupas kulit kasarnya tp sayang sebagian jadi terbelah motifnya jd hanya sebagian yg sy cemplungkan ke saus telur asin. Penyebab terbelah krn sedikit over cook n mengirisnya kurang tebal, seharusnya tadi batang brokoli dimasukan bersamaan dg brokoli. Ooiya cabainya sy buang bijinya, biar anak sy bisa ikutan makan. So bagi kalian yg mau ada sensasi pedas maka biarkan biji cabainya ya🙂 Notes: Untuk takaran garam atau kaldu bubuk tergantung dari kuning telur apakah sudah asin atau belum, jd sebelum menaburkan cek rasa kuning telurnya ya. #PekanPosbar #Brokoli #PejuangGoldenBatikApron #Week4

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Brokoli Wortel Saus Telur Asin:

  1. Bahan A:
  2. 160 gr Brokoli
  3. 65 gr Wortel
  4. Bahan B (Saus Telur Asin):
  5. 16 gr Bawang Putih Kating (2 Butir)
  6. 15 gr Butter (me: Anchor)
  7. 4 Butir Kuning Telur Asin
  8. 1 Tangkai Daun Kari
  9. 10 gr Daun Bawang (1 Batang). Ambil hanya warna hijau saja
  10. 2 Butir Cabai Merah Keriting Iris (Me: Buang Bijinya)
  11. 1/4 sdt Garam (me: Himalayan Salt)
  12. 1/4 sdt Kaldu Ayam Bubuk (me: Royco)
  13. 1 Kotak Susu UHT Full Cream Kemasan Kecil (115 ml)
  14. 1/4 sdt Gula Pasir
  15. 100 ml Air

Langkah-langkah untuk membuat Brokoli Wortel Saus Telur Asin

1
Rendam brokoli didalam air garam lalu cuci brokoli dan tiriskan. Didihkan air dalam panci kukus lalu kukus wortel & batang brokoli lalu kuntum brokoli, masak hanya 3 menit saja lalu siram dg air es.
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 1
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 1
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 1
2
Siapkan bahan² utk membuat saus telur asin. Haluskan kuning telur, tekan² dg sendok lalu tuang sebagian susu.
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 2
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 2
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 2
3
Lelehkan butter didalam wajan lalu tumis bawang putih, setelah bawang layu masukan daun kari lalu kuning telur, tuang sisa susu dan air lalu masak hingga meletup-letup.
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 3
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 3
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 3
4
Setelah meletup masukan cabai, daun bawang lalu beri kaldu ayam bubuk, gula pasir. Masak hingga daun bawang layu lalu matikan api, sebagian saus sy ambil untuk disiram diatas brokoli.
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 4
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 4
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 4
5
Tunggu saus telur asin agak dingin lalu masukan brokoli dan wortel, aduk rata. Siap disajikan, hhhmmm yummy🤤 selamat mencoba ya🙏🙂
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 5
Brokoli Wortel Saus Telur Asin - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Tumisan Sawi Simple

Tumisan Sawi Simple

🌱Dari kebun : sawi manis, cabe rawit merah🌱 Panen kedua sawi manis hongkong, aku eksekusi untuk menu sarapan pagi ini. Super simple, protein hewani (ayam dan telur) pun ikutan di cemplungin juga, jadi praktis gak usah bikin lauk lagi 😅 Klo sarapan mah males bikin yang ribet2. #PejuangGoldenBatikApron

Smoothies Nanas Wortel

Smoothies Nanas Wortel

First banget deh cobain sayur dan buah yang di bland jadi satu. Syegerrrr syekalih epribadeh, sehat nya juga dapet ya. Sumber : @DapurMamaZain #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke 4

Tahu kulit terong ijo bumbu opor 'desaku'

Tahu kulit terong ijo bumbu opor 'desaku'

Cocok disajikan dengan taburan bon cabe

Smoothies 3 Diva (Wortel Apel Tomat)

Smoothies 3 Diva (Wortel Apel Tomat)

Jum'at Berkah, 11 Februari 2022 Assalamualaikum.... Bikin minuman yg seger dan sehat,padu padan dari buah dan sayur yg terjamin nutrisinya. Bikinnyapun mudah dan cepat. Disini saya bikin smoothies 3 Diva (Wortel, Apel dan Tomat), Rasanya enak, seger dan Creamy berserat. Gk hanya itu InshaAllah manfaatnya bagus bgt untuk kesehatan tubuh...salah satunya Bagus untuk promil, bagus untuk pencernaan dan bagus juga untuk kulit. Selain itu ini juga sgt mengenyangkan Lhoo. Wahh Mantap!! Cuuzzz Yukk langsung aja dibikin 👇 #PejuangGoldenBatikApron #PekanSehat #Smoothies #CookpadIndonesia #CookpadCimmunity_Surabaya

Tumis tauge telur

Tumis tauge telur

Resep ngasal karena bahan seadanya. 😁🤗

2 orang
20 menit
Sawi putih kuah kencur

Sawi putih kuah kencur

Resep ini milik aku sendiri, hasil laper tengah malam berpadu dengan sisa 2 bahan, yaitu sawi putih dan telur. Dan lagi ini tidak memakan waktu yang cukup lama. Untuk pecinta aroma kencur wajib dicoba (Buat yang suka pedas, boleh kasih cabai ya.)

1-2 orang
15 - 30 menit
Mpasi 6m+ bubur ati ayam&bayam

Mpasi 6m+ bubur ati ayam&bayam

edisi ngabisin bayam 😬

3 porsi
50 menit
Sambal Terong Teri

Sambal Terong Teri

Biasanya masak ngikutin selera pasukan rumah, kali ini memanjakan diri dengan bahan masakan favorit saya. yang namanya sambal, apapun bentuknya selalu bisa menaikan semangat makan untuk saya. #PejuangGoldenBatikApron #Minggu4 #CookpadCommunity_Bandung

Pepes Tahu Daun Kelor

Pepes Tahu Daun Kelor

Ngepepes yuuk. Ini adalah salah satu pepes kesukaan, pepes tahu. Masih untuk cooksnap resepnya mbak Inay, kali ini pepesnya dijodohin sama daun kelor. Pas di belakang rumah masih ada daun kelor yang dianggurin, sekarang cuss dibikin pepes. Rasanya yang gurih, siap² ngabisin nasi nih 😋😅. Makasih ya mbak Inay, kemarin udah sharing banyak tentang gaya hidup sehatnya, salut sama prosesnya. Betul banget kalau sehat itu kebutuhan kita ya. Dan untuk bisa menjalaninya hanya butuh niat, ilmu, dan konsistensi. Semangat sehat ♥️. Source: @contohmenudiet #Tahu #PejuangGoldenBatikApron #ArisanKopiJos_Inay #KopiJos #CookpadCommunity_Yogyakarta #SelaluIstimewa

12 pcs
Sayur tewel (nangka muda)

Sayur tewel (nangka muda)

Anakku suka sekali dengan sayur ini karena dulu sering dimasakkan sayur tewel ini oleh mbahnya(almarhumah bumer).. #PejuangGoldenBatikApron

Sayur Tempe Kacang Panjang

Sayur Tempe Kacang Panjang

Nggak semuanya dikacangin itu nggak enak ya, Buibu.... Nih tadi dapet surcin dr Mamah Cookpad.... Olahan kacang. Saya sajikan sayur kacang panjang aja deh, skalian bisa buat maksi... Simpel bersama tempe... 😋 #PejuangGoldenBatikApron #week03 #CookpadCommunity_Jakarta

Bubur Wortel

Bubur Wortel

Mumpung lagi libur jadi mending bikin bubur wortel buat nak bayi 👶usianya sudah 16 bulan ya Bunda, jadi udah tau rasa 😁😘 Bahannya juga seadanya di Lemari Es dan sangat mudah 😊 Yuk Bunda mari kita coba 😍

3 Porsi
20 Menit
Tumis wortel labu siam

Tumis wortel labu siam

Masak simpel cepet enak dan yummy. Terinspirasi dari resep ce @kianchang di ig. #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_yogyakarta

Cambah laut kerang dara saus padang

Cambah laut kerang dara saus padang

Semangat #PejuangGoldenBatikApron Pas belanja liat cambah laut, kalo orang madura tebhelen, sama kerang dara sih ya ini kayaknya, aku suka banget kerang yang ada cangkang begini dari pada yang udah di copot wkwkwkw, langsung aja aku masak

1 wajan
Smoothies wortel jeruk

Smoothies wortel jeruk

Dari hari selasa kemarin menunggu surat cinta dari mamahku, penasaran aja tema posbar minggu ini 😃. Jika memungkinkan sih keluarkan stok resep di draft 🙂 namun kali ini gak punya stok jadi mengolah dengan bahan yang ada si kulkas. Untunglah buatnya mudah dan setelah jadi langsunglah di minum, selesai dah. Oh ya maaf minggu ini saya absen dulu dalam event Coboy yaa 🤗. #PekanPosbar #Smoothies #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Surabaya

Sayur kenikir sambal belacan

Sayur kenikir sambal belacan

Pulang dari rumah saudara, dibawain sayur kenikir, jd bingung ini mau dimasak apa karena seumur-umur saya belum pernah masak ini sayur 🤭 setahu saya kenikir kalau tidak dibuat pecel ya urap-urap ya, tapi bosan ah gitu aja, akhirnya karena pengen sambal belacan, bikin saja kenikir bumbu sambal belacan, rasanya enak ternyata, suami juga suka 🤭 cuman ini kemarin airnya kebanyakan ya Buun...nanti kalau coba, kasih air dikit aja biar ga tenggelam sayurnya kayak punya saya, hehe.. #PejuangGoldenBatikApron

2-3 orang
30 menit