4. Sayur Bening Kelor

Dipos pada January 23, 2022

4. Sayur Bening Kelor

Anda sedang mencari inspirasi resep 4. Sayur Bening Kelor yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal 4. Sayur Bening Kelor yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari 4. Sayur Bening Kelor, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan 4. Sayur Bening Kelor enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan 4. Sayur Bening Kelor sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat 4. Sayur Bening Kelor memakai 7 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Minggu ke-4 untuk post keempat GBA. Ini salah satu sayur bening favorit si kecil dan emaknya juga😍. Banyak manfaat yang akan didapat dengan mengonsumsi daun kelor, diantaranya: - kaya antioksidan - mengurangi peradangan - menurunkan kadar gula darah - menurunkan kolesterol - mencegah sel kanker - menjaga kesehatan mata - melancarkan pencernaan - mencegah hipertensi, dll. Cara mengolah daun kelor pun cukup mudah, salah satunya dimasak menjadi sayur bening. Ini pakai bahan dan bumbu yang simpel dan praktis karena emaknya gak mau yg ribet2😅, pokoknya segerrr deh, patut dicoba. Lebih mantap lagi kalau pakai jagung manis, berhubung gak ada ya diskip. #PejuangGoldenBatikApron #CookpadCommunity_Solo

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat 4. Sayur Bening Kelor:

  1. 8 tangkai daun kelor
  2. 1 buah wortel
  3. 1 siung bawang merah
  4. 2 siung bawang putih
  5. 1 sdt peres garam halus
  6. 2 sdt gula pasir
  7. 4 gelas belimbing air

Langkah-langkah untuk membuat 4. Sayur Bening Kelor

1
Siapkan semua bahannya. Serut daun kelor dari tangkainya lalu cuci bersih. Kupas wortel, cuci lalu potong sesuai selera. Kupas bawang merah dan putih lalu cuci, sisihkan.
4. Sayur Bening Kelor - Step 1
2
Didihkan air. Masukkan bawang merah dan putih yang sudah diiris. Tunggu hingga bumbu setengah matang atau harum. Kemudian masukkan wortel, tunggu hingga setengah matang atau empuk.
4. Sayur Bening Kelor - Step 2
4. Sayur Bening Kelor - Step 2
3
Masukkan daun kelor, aduk agar daun tercelup ke air, lalu tambahkan garam dan gula pasir.
4. Sayur Bening Kelor - Step 3
4. Sayur Bening Kelor - Step 3
4. Sayur Bening Kelor - Step 3
4
Koreksi rasa dan tunggu hingga sayur mendidih lagi, jangan terlalu lama karena daun kelor cepat empuk dan matang, jangan sampai daun berubah warna hijau layu, matikan api.
4. Sayur Bening Kelor - Step 4
5
Siap dihidangkan.
4. Sayur Bening Kelor - Step 5
4. Sayur Bening Kelor - Step 5
4. Sayur Bening Kelor - Step 5

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Sayur pedas telur tahu & tumis saicim

Sayur pedas telur tahu & tumis saicim

Berhubung tukang sayur di hari Jumat libur semua dan bingung mau masak ap untuk menu hari ini jadi lah belanja di kulkas dengan bahan seadanya ada tahu telur dan saicim

20 menit
Capcay goreng

Capcay goreng

2 orang
Gorengan isian wortel

Gorengan isian wortel

2 orang
30 menitp
Salad Wrap

Salad Wrap

Bismillah.. Seru nih, weekend dapat tugas dari Mamah bungkus2.. Eitts, bungkus apa hayoo?? Yang pasti enak dan bernutrisi 🤩🤩😋😋 Yupp, sore tadi aku bikin Salad yang dibungkus, dihias, dikasi umbul-umbul biar rame... Ehh salah salah, enggak gitu juga ding, hiperbola itu mah yaak! 😁😁🤪🤪 Tapi kadang memang perlu sedikit surprise sih yaah kalo buat anak2 di rumah.. Sengaja dikemas bungkus cantik, biar mereka hepi dan jadi semangat makan Salad atau sayuran 🥙🥙🥰🥰 gak berasa kek kena hukum 🤣🤣🙈🙈 Kulit nya aku ngintip resep Turkish Flatbread nya mbasay @Chef_Noof 😘😘🙏🏻 #PekanPosbar #SerbaWrap

Martabak Terung

Martabak Terung

Bismillah... Kerna di kulkas masih ada bahan terung, jadi saya bikin martabak kerna bosan di goreng dan ada bahan sayur katuk di adonannya,saya pakai secukupnya saja. #PekanPosbar #SerbaWrap #TiketGoldenBatikApron #MeolahCaruan_DadarGulungSayur #DadarGulungSayur #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity _Kaltim #CookpadCommunity_Balikpapan

Sayur SOP dengan modal 5rb

Sayur SOP dengan modal 5rb

Dari pada beli mending bikin sendiri donk. Modal 5rb sja sudah dapat banyak dan rasanya mantul. Sayur SOP 2rb, sosis 1rb, pentol 2rb.

10 orang
20 menit
Kue Lobak Goreng

Kue Lobak Goreng

Awalnya mencicipi kue lobak di Sumatera Utara. Setelah kembali, pengen jajan kue lobak tapi sulit menemukannya. Akhirnya keluar ide dengan beli bahan dan buat sendiri. Tadaaaa jadi deh, gak harus balik lagi ke Sumatera Utara untuk jajan kue lobak. Yuk cobain resep ini. Rasanya unik dan enak loh

Telur dadar gulung isi sayuran

Telur dadar gulung isi sayuran

Resep ini terinspirasi dari acara posbarnya regional kaltim dan resep mbak @HerlinaCsLim, hanya saja diresep asli,sayuran di oseng,sedangkan saya direbus,jenis sayurannya pun sy modif menggunakan wortel dan tauge,kalau diresep asli menggunakan sawi putih. kalau mau liat resep asli, silahkan langsung ke cp mbak @HerlinaCsLim 🤗 #MeolahCaruan_DadarGulungSayur #DadarGulungSayur #KreasiDadarGulungSayur #KulaEtamCoCok #CookpadCommunity_Borneo #CookpadCommunity_Kaltim #CookpadCommunity_Samarinda #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke3

Jagung Buncis Tumis Paprika

Jagung Buncis Tumis Paprika

Pertama kalinya masak paprika dan sedikit bingung gimana cara masaknya😅 Hingga akhirnya memilih jagung dan buncis untuk dikolaborasikan dengan paprika. Disini yang aku pake adalah paprika merah. Oia disini juga bisa divariasikan dengan menambahkan bakso ya. #PejuangGoldenBatikApron

3 porsi
45 menit
Capcay kuah pedas

Capcay kuah pedas

Aku buatnya dikit aja. Kalau mau pake porsi besar tinggal tambahin di bagian seasoningnya yaah :)))

2 porsi
30 menit
Cah Sawi Pahit

Cah Sawi Pahit

sayur yg paling sy sukaaakk😍 sawi pahit, sy masak cah plus bakso,dan pedas

Rump steak with creamy mushrooms and vegetables

Rump steak with creamy mushrooms and vegetables

Musim dingin yang berkepanjangan bikin ngidam Makan yang berlemak, creamy dan mengenyangkan, jadi lah hari ini masak steak dan kawan kawan nya

Oseng kacang panjang

Oseng kacang panjang

2 orang
45 menit
Asem-asem entok campur buncis dan wortel

Asem-asem entok campur buncis dan wortel

#PejuangGoldenBatikApron #GoldenBatikApron2022

Sayur bening katuk tauge

Sayur bening katuk tauge

Hallo Cookpad loverss 😍 kali ini aku bikin sayur bening katuk tauge karena akhir - akhir ini masaknya tumisan mulu 😆 yuk bikin dirumah sayur simple tapi seger :) #CookpadCommunity_Palembang #PejuangGoldenBatikApron #CookingWithEL #SayurBeningKatukTauge

5 orang
30 menit
Smoothies Wortel dan Tomat

Smoothies Wortel dan Tomat

Ada #PekanSehat #Smoothies... Biar seru, ikutan juga ah.. Sekalian buat upload #PejuangGoldenBatikApron

1 orang
Sayur Lodeh Labu Kuning

Sayur Lodeh Labu Kuning

Hmmm ...... lagi lagi resep turun temurun, kali ini resepnya simbah yg sdh di Surga yaaaa Sayur lodeh labu kuning, bumbu hanya diuleg dan langsung cemplung tanpa digongso atau di tumis terlebih dulu..... Oh iya bumbunya aku tambahin sedikit kunyit, karena aku pingin warnanya cantik..... #PejuangGoldenBatikApron #Week4 #(26Februari2022)

Tumis Buncis Wortel 💕

Tumis Buncis Wortel 💕

Tumisan simpel cuma pakai 3 sayuran

20 menit
Smoothis apel, selada dan kurma

Smoothis apel, selada dan kurma

Bismalah akhir2 ini emang sering buat smoothis atau jus yg di campur sayur atau buah, di karna kan gigi hampir semua ngilu di perparah seminggu terakhir ini sariawan di lidah, rasa nya mantap banget, sampai ga kerasa itu liur keluar sangking ngilu dan sakit nya sariawan. Efek nya seminggu BB turun 2,5 kg, Allhamdulilah yg biasa nya diet tp ga turun2 😂 Semua ada hikmahnya 🤭 #KulaEtamCoCoK #Cookpadcommunity_Borneo #Cookpadcommunity_Kaltim #Cookpadcommunity_samarinda #dapurmamarafif #pekansehat #smoothies