Sop Ayam Wortel dan Kentang

Dipos pada January 23, 2022

Sop Ayam Wortel dan Kentang

Anda sedang mencari inspirasi resep Sop Ayam Wortel dan Kentang yang unik? Cara membuatnya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya tidak akan memuaskan dan justru cenderung tidak enak. Padahal Sop Ayam Wortel dan Kentang yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Sop Ayam Wortel dan Kentang, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, sampai cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing kalau ingin menyiapkan Sop Ayam Wortel dan Kentang enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi suguhan spesial.

Adapun jumlah porsi yang bisa dihidangkan untuk membuat Sop Ayam Wortel dan Kentang adalah 5 orang. Jadi pastikan porsi ini cukup untuk dihidangkan untuk anda sendiri maupun keluarga tersayang.

Oh ya untuk tambahan saja, waktu yang diperlukan dalam memasak Sop Ayam Wortel dan Kentang diperkirakan sekitar -+ 1 jam.

Nah, kali ini kita coba, yuk, variasikan Sop Ayam Wortel dan Kentang sendiri di rumah. Tetap dengan bahan yang sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat dalam membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Sop Ayam Wortel dan Kentang memakai 17 jenis bahan dan 6 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Demi #PejuangGoldenBatikApron harus rajin masak nih agar berhasil sampai finish. Masak yang simpel aja yang penting menu sehat dan bergizi buat keluarga tercinta. Apalagi daerah Medan sekarang lagi musim hujan, jadi menu ini cocok kali di santap hangat2 saat cuaca hujan. #PejuangGoldenBatikApron #Mingguke_4 #CookpadCommunity_Sumut #Cookpad_2022 #Masakhobiku #Menusehatdanbergizi

Bahan-bahan dan bumbu yang perlu dipersiapkan untuk membuat Sop Ayam Wortel dan Kentang:

  1. 500 gr ayam
  2. 2 buah wortel, potong sesuai selera
  3. 2 buah kentang, potong sesuai selera
  4. 2 batang daun seledri, iris
  5. 2 batang daun bawang,iris
  6. 1 buah tomat potong sesuai selera
  7. 1 lembar daun salam
  8. 3 cm lengkuas,geprek
  9. secukupnya Air dan garam
  10. Minyak untuk menumis
  11. Bumbu:
  12. 1 sdm bawang putih halus
  13. 6 butir bawang merah iris
  14. 4 butir kapulaga
  15. 1 butir bunga lawang
  16. 1 cm kayu manis
  17. 1/2 butir biji pala

Langkah-langkah untuk membuat Sop Ayam Wortel dan Kentang

1
Lumuri ayam dengan jeruk nipis dan garam, diam kan selama 15 menit. Didihkan air, lalu masukkan ayam, daun salam dan lengkuas. Masak sampai setengah matang, buang air rebusan nya angkat tiriskan lalu cuci kembali ayam.
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 1
2
Panaskan minyak, lalu tumis bawang merah sampai halus dan berwarna kecoklatan. Masukkan bawang putih halus dan bahan lain nya. Tumis sampai harum dan matang.
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 2
3
Didihkan air, lalu rebus kembali ayam sampai empuk, terus masukkan bumbu yang telah di tumis, masak sampai ayam matang
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 3
4
Oseng2 wortel dan kentang menggunakan pan yang tadi di pakai untuk menumis bumbu, aduk2 sampai sebagian nya berubah menjadi kecoklatan. Lalu masukkan ke rebusan ayam, masak sampai semua matang dan empuk.
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 4
5
Beri garam, daun bawang dan daun seledri dan tomat aduk2 dan koreksi rasa jika sudah pas matikan kompor dan siap di sajikan.
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 5
6
Sajikan bersama nasi hangat dan pelengkap lain nya. Selamat mencoba dan semoga suka dengan resep nya.
Sop Ayam Wortel dan Kentang - Step 6

Resep Lain Yang Perlu Anda Coba

Bobor Bayam Wortel

Bobor Bayam Wortel

Menu praktis dan simple. Sajikan dengan tempe goreng dan nasi panas. Resep ini bisa juga buat MPASI ๐Ÿ‘Œ๐Ÿป

Nasi goreng sayuran

Nasi goreng sayuran

Keluarga saya sangat suka dengan nasi goreng, kali ini saya tambahkan dengan beberapa jenis sayuran..

15menit
Cah kangkung terasi, sambal mangga, dan ikan bakar

Cah kangkung terasi, sambal mangga, dan ikan bakar

Yang bingung menu makan siang bersama keluarga. Langsung di coba

15 menit
Tumis Tauge Jambal Roti

Tumis Tauge Jambal Roti

#PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_solo

Sambal Kangkung Tempe

Sambal Kangkung Tempe

3 orang
25 menit
Lodeh labu siam

Lodeh labu siam

Lodeh menu sayur pas kalau musim huja2 gini. Buat nasi jagung oke pake lontong juga oke. #PejuangGoldenBatikApron #cookpadcommunity_lamongan

5 orang
1 jam
Capcay Ceria

Capcay Ceria

Anak saya paling suka sama jagung, mau itu disayur bening, di sop di capcay paling lahap kalau dikasi jagung.. hehehe.. tapi memang enak sih. Karena teksturnya kan crunchy kres2 kl dimakan. Trus warnanya kuning jd buat cantik masakan jadi bewarna.. ๐Ÿ˜€ #PejuangGoldenBatikApron #CookpadJawaTimur #CookpadCommunityJawaTimur #CookpadKediri #Coboy #CookpadCommunity_Suroboyo #ResepUrsula #MingguKe4 #Capcay #Capjay

6 porsi
30 menit
Gado-Gado Betawi

Gado-Gado Betawi

Selasa, 22 Februari 2022 Kepingin makan sayur berbumbu kacang , scroll galeri masakannya uni @MitaNiez eh ada gado-gado betawi.. Pas deh semua ada bahan-bahannya di kulkas. Meski dimodifikasi dikit. Semua sayuran kecuali timun, aku blansir 1 menit dlm air mendidih. Bumbu kacangnya kutambahkan bawang putih goreng, cabenya kugoreng juga. Sengaja kubuat bumbu kacangnya lebih pekat, jadi kukurangi penambahan air matangnya. MasyaAllah, nikmat banget maksi ku hari ini. Makasih unita resepnya yah, sehat selalu.. #Alhamdulillah_Ala_Kulli_Hal #CookpadCommunity_Sumbar #Basidoncek #PejuangGoldenBatikApron #Week4 #BabakoCooksnap_MitaW

2 porsi
20 menit
Tumis Buncis Jagung Muda

Tumis Buncis Jagung Muda

Tumisan buncis dan jagung muda, buat makanan pendamping lauk pauk ๐Ÿ˜ƒ buncisnya terasa manis Minggu-4 #pejuanggoldenbatikapron #Cookpadcommunity_pekanbaru #Pekanbaru

1 orang
15 menit
Terong Raos

Terong Raos

Masakan soulmate nasi hangat.. ๐Ÿ˜

6 orang
45 menit
Nasi Campur Bali (Nasi Sela, Sate Lilit, Urap Sayur, Sambal Embe

Nasi Campur Bali (Nasi Sela, Sate Lilit, Urap Sayur, Sambal Embe

Ikut meramaikan posbar Combo minggu ini dengan tema Makanan khas Bali, saya bikin Nasi Campur Bali. Resep dari @pawonbune_aas makasih bun๐Ÿค— #Anjangsanakhas_Bali #CookpadCommunity_Bogor #PejuangGoldenBatikApron

Baby Buncis Siram Daging

Baby Buncis Siram Daging

Berapa hari ini utak-atik kombinasi angka dan huruf karena mendadak hp rusak dan lupa password email. Alhamdulillah di hari kelima tiba-tiba keinget dan bisa login, jadi deh langsung post resep ini. Resep aslinya punya mba @giacinta, di sini ada bahan yang saya tambah dan ada sedikit cara masak yang beda menyesuaikan lidah anggota keluarga. Beberapa kali pas ke resto mesen menu aneka olahan baby buncis, jadi kepikiran buat masak sendiri. Menurut saya bau langu pada baby buncis ini ga sekuat di buncis biasa yang biasa dijadiin sambel goreng itu. Menurut saya ya. #PejuangGoldenBatikApron Minggu ke-3 #cookpadcommunity_palembang

4 orang
30 menit
Tahu Sawi kukus

Tahu Sawi kukus

Menu ini cocok untuk cemilan ataupun teman makan :)

Tumis Buncis dan Tahu

Tumis Buncis dan Tahu

5 orang
25 menit
Bola-bola Ubi Ungu isi Brokoli-Wortel-Ayam Yummy

Bola-bola Ubi Ungu isi Brokoli-Wortel-Ayam Yummy

Sebab minyak goreng sedang mahal jadi terpikir kenapa gak buat makanan yang direbus atau dikukus aja. Ada sisa ubi ungu, ada brokoli dan ayam, baeklah. Warna cerah ubi ungu selalu bikin saya happy dan menginspirasi. Saya buat bola-bola bak klepon dengan isi gurih tumisan brokoli, wortel dan ayam. Setelah matang, taburi parutan keju, yummy banget. Jadi kawan ngupi yang mantap. Cobain moms #PekanPosbar #Brokoli #UbiUngu #CookpadCommunity_Palembang #ResepWongkito #BagikanInspirasimu

13 pc
45 menit
Cah Bashohun Ayam Sayur

Cah Bashohun Ayam Sayur

Tumis Baso Shohun Ayam Sayuran Mengenyangkan Tanpa disanguan๐Ÿคญ Sayur camakbruk Semua sayur masuk #PejuangGoldenBatikApron #IdeMasakku #GenkPejuangDapur #GenkPeDa_Eksis #CookpadCommunity_Depok #CookpadCommunity_id #Cookpad_Id #CookpadIndonesia

Smoothies Nanas Sawi Seledri

Smoothies Nanas Sawi Seledri

Suka banget ternyata pekan ini diajakin mamah bikin smoothies. Langsung ke kulkas dan ngeblender sayur buah. Ini salah satu favorit kalau bikin smoothies, rasanya asam manis dan segar. Coba yaah #Cookpadcommunity_Kalbar #PekanSehat #Smoothies #PejuangGoldenBatikApron #Week2

Tumis Taoge Kemangi

Tumis Taoge Kemangi

yeay.. pemenang arisan minggu ini adalah mb say @shanti_dewi , siapa sih yg ga kenal mbak cantik 1 ini?? warga kopijos pasti sangat terkagum2 dengan resep2 mb shanti yang slalu ikut memeriahkan semua event cookpad.. kali ini manda cooksnap resep yang bahannya sdh ready d kulkas aja, tumis taoge. rasanya sedep ternyata, baru kali ini manda numis taoge dengan kemangi. source : @shanti_dewi #ArisanKopijos_Shanti #Kopijos #SelaluIstimewa #CookpadCommunity_Yogyakarta #PejuangGoldenBatikApron

3 porsi
20 menit
Dadar gulung isi sayuran

Dadar gulung isi sayuran

Mencoba berkreasi memadu padan dadar gulung yang biasanya manis,dan sekarang di buat gurih ,ternyata enak juga dan paksu suka.... #Mingguke3GBA #PejuangGoldenBatikApron #pekanposbar #serbawrap

6 buah
45 menit